MUSYAWARAH PERSIAPAN PELAKSANAAN KEGIATAN PSPK TAHUN 2022(Senin, 14/03/2022) Camat Lubuk Baja Ibu Titin Yuniarti, S.STP., MH., membuka Musyawarah Persiapan Pelaksanaan Kegiatan PSPK Tahun 2022 di Aula Kecamatan Lubuk Baja, didampingi Sekretaris Kecamatan Lubuk Baja Bapak Ridwan Nur Salatsa, S.IP., MH.Dalam kegiatan tersebut hadir pula Koordinator Fasilitator Kota Bidang Pemukiman Dinas Perumahan Rakyat, Permukiman dan Pertamanan Kota Batam Bapak Andi Faizal, SP., Asisten Koordinator Fasilitator Kota Infrastruktur Bapak Edy Sumarta Sianipar, ST., Asisten Koordinator Fasilitator Kota Pemberdayaan Masyarakat Ibu Dewi Anggraini, SE., Fasilitator Kecamatan Pemberdayaan Ibu Ani Fidi Susanti, A.Md., Fasilitator Kecamatan Teknik Bapak Leonard Franklin Maulana F., ST., Lurah se-Kecamatan Lubuk Baja, Kasi PPKM Kelurahan dan Fasilitator Kelurahan se-Kecamatan Lubuk Baja.
You may also like
(Selasa, 05/07/2022) Camat Lubuk Baja Ibu Titin Yuniarti, S.STP., MH., didampingi Kasi Kesra Kecamatan Lubuk Baja Ibu Surya Deviyanti, M.A.P., mengunjungi Posyandu […]
DEMO MASAK B2SA TINGKAT KOTA BATAM (Kecamatan Lubuk Baja, Kecamatan Bengkong, Kecamatan Batu Ampar, Kecamatan Nongsa, Kecamatan Batam Kota, Kecamatan Sei Beduk) […]
Lubuk Baja Sambut Kepulangan Pasien Terkonfirmasi Positif Covid-19 yang telah dinyatakan Sembuh Berdasarkan Catatan Penanganan Perawatan dan Hasil Laboratorium Swab yang disampaikan […]
Kegiatan Vaksinasi di Kelurahan Lubuk Baja Kota ditinjau langsung oleh Wakil Walikota Batam Bapak H. Amsakar Achmad, S.Sos., M.Si., didampingi Camat Lubuk […]









